cerita ini hanyalah fiktif belaka, jika ada kesamaan tempat, nama dan juga cerita adalah hanya kebetulan semata dan tidak ada unsur kesengajaan
Wednesday, 16 November 2011
nasionalisme yang keren
Eh, keren ga kalau seluruh aktivitas di Indonesia libur selama sea games? Wah itu keren banget rasa nasionalismenya. Semua rakyat pergi berbondong-bondong berteriak satu nama "INDONESIA". Di semua tv menyiarkan sea games dengan cabang olahraga yang berbeda. Dan seluruh rakyat Indonesia hanya diam penuh ketegangan di depan layar tv. Tidak ada aktivitas dimanapun, jalanan lenggang bagaikan kota mati. Hmmm, ga bisa bayangin kaya apa, yang jelas itu cuma khayalan dan ga mungkin bisa kewujud...
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment
Comment = respect = encourage ^^
Thank you ♥♥♥♥♥